Manfaat Menangis Bagi Kesehatan Tubuh Kita - Semua orang yang memiliki hati dan perasaan pasti pernah merasakan sedih bahkan sampai nagis mengeluarkan air mata. Banyak faktor yang membuat seseorang menangis misalnya menangis karena sedih, nangis saat hamil, nangis karena berpisah dengan orang yang di sayangi, menangis karena sakit, menangis karena mendengar cerita sedih, menangis karena kita merasa di kecewakan, atau menangis disaat kita mendapat kabar bahagia dan bahkan ada juga yang nangi tanpa sebab.
![]() |
| Manfaat Menangis Bagi Kesehatan Tubuh Kita |
Bagi sebagian orang, menangis merupakan hal yang sering terjadi ketika melampiaskan emosi yang terpendam. Karena banyak orang yang merasa lega setelah mengeluarkan air matanya, namun tak jarang justru merasa masalah tidak kunjung selesai, bahkan ada yang bilang menangis adalah sunnah rosul.
Tidak hanya itu saja, dari hasil penelitian diketahui para ahli bahwa menangis ternyata mempunyai banyak manfaat bagi kesehatan tubuh
Langsung saja kita simak apa sih manfaat menangis bagi kesehatan tubuh kita, berikut ini beberapa manfaat menangis yang wajib kita ketahui:1.Mengeluarkan Racun Dalam Tubuh
William Frey Seorang ahli biokimia telah melakukan penelitian dengan air mata dan ia menemukan bahwa di dalam air mata terdapat racun,Tapi jangan salah , keluarnya air mata yang beracun itu menandakan bahwa air mata membawa racun dari dalam tubuh dan mengeluarkannya lewat mata.2.Membunuh Bakteri
Tak perlu obat tetes air mata, cukup air mata yang berfungsi sebagai antibakteri alami. Di dalam air mata terkandung cairan yang disebut dengan “lisozom” yang dapat membunuh sekitar 90-95% bakteri yang tertiggal dari keyboard, pegangan tangga, bersin dan dari tempat-tempatyang mengandung bakteri, hanya butuh waktu 5 menit.3.Mengurangi Stress
Bagaimana menangis bisa mengurangi stress? Air mata ternyata mengeluarkan hormon stress yang terdapat dalam tubuh, yaitu “endorphin leucine enkaphalin” dan “prolactin”4. Meningkatkan Mood
Seseorang yang menangis bisa menurunkan level depresi karena dengan menangis, mood seseorang akan terangkat kembali. Air mata yang dihasilkan dari tipe menangis karena emosi mengandung 24% protein albumin yang berguna dalam meregulasi sistem metabolisme tubuh dibanding air mata yang dihasilkan dari iritasi mata.BACA JUGA: Inilah yang Akan Terjadi Jika Wanita Menelan Sperma
